Contoh Program C++ - Disini kita akan mengetahui banyak contoh program C++ yang pernah saya buat, diantaranya adalah contoh program yang menggunakan, percabangan, perulangan, dan juga ada yang menggunakan array.
Bukan hanya contoh programnya saja, disini saya akan berusaha menjelaskan sedetail mungkin agar teman-teman tidak kebingungan.
Semoga ini membantu pembelajaran kita dalam memahami bahasa pemrograman C++.
Bagi teman-teman yang kesulitan dalam mengerjakan tugas program C++, teman-teman dapat menuliskan soalnya di kolom komentar, inshaallah akan saya tanggapi semampu saya.
1. Operator Aritmatika C++
Contoh program dasar dengan menggunakan operator aritmatika di C++
2. Operator Perbandingan C++
Contoh program dasar dengan menggunakan operator perbandingan di C++
Menggunakan cin dan cout
1. Program Konversi suhu C++
Mengkonversi suhu dari Celcius ke Fahrenheit, Kelvin, dan Reamur
2. Menghitung Pythagoras C++
Menghitung panjang sisi pada segitiga dengan menggunakan rumus Pytagoras di C++
3. Bilangan Berpangat C++
Menghitung bilangan berpangkat dengan menggunakan C++
4. Menghitung Bangun Datar dengan C++
Menghitung nilai luas dan keliling dari beberapa bangun datar, diantaranya luas dan keliling persegi, luas dan keliling persegi panjang, luas dan keliling segitiga, luas dan keliling lingkaran.
Menggunakan if, if else, switch case.
1. Teknik Percabangan dengan C++
Belajar teknik percabangan yang ada di dalam bahasa pemrograman C++
2. Menentukan tahun kabisat
Menentukan tahun kabisat dengan menggunakan C++
3. Menentukan dan menghitung diskon
Menentukan apakah seseorang mendapatkan diskon atau tidak, dan menghitung jumlah pembayaran akhirnya dengan C++
4. Menentukan ganjil dan genap
Menentukan suatu bilangan ganjil atau genap.
5. Program Sederhana Menentukan kelulusan
Menentukan kelulusan siswa dari nilai yang dimasukkan.
Menggunakan for, while, do while.
1. Teknik Perulangan pada C++
Belajar teknik perulangan yang ada di C++
2. Program menampilkan tulisan segitiga
Menampilkan tulisan yang karakternya terus berkurang dalam setiap perulangan, sehingga membentuk segitiga.
3. Program menampilkan segitiga bintang
Menampilkan bintang yang berbentuk segitiga.
4. Program menampilkan segitiga bintang terbalik
Menampilkan bintang yang berbentuk segitiga terbalik.
5. Menghitung Faktorial dengan C++
Menghitung faktorial dengan menggunakan teknik perulangan dengan C++.
1. Mengisi nilai mahasiswa yang banyak
Mengisi nilai mahasiswa yang berjumlah banyak, nilai tersebut dimasukkan kedalam array dengan dibantu teknik perulangan.
2. Menjumlahkan semua nilai array
Menjumlahkan seluruh nilai array dengan dibantu oleh teknik perulangan.
3. Membuat Matriks dengan C++
Membuat matriks dengan menggunakan array dan dibantu oleh teknik perulangan.
4. Menentukan kelulusan siswa yang banyak dengan c++
Menentukan kelulusan siswa yang jumlahnya banyak, dimana data tersebut disimpan di dalam array.
1. Contoh program fungsi non void: Konversi Suhu
Contoh program konversi suhu menggunakan fungsi non void.
2. Contoh program fungsi void dan non void: Menghitung Luas dan Keliling Persegi Panjang
Contoh program menghitung luas dan keliling dengan fungsi void dan non void.
3. Contoh program menghitung luas dan keliling bangun datar
Menghitung luas dan keliling bangun persegi, persegi panjang, segitiga, dan lingkaran dalam satu program
1. Program C++ Menghitung Frekuensi Kemunculan Huruf
Program menghitung jumlah kemunculan huruf pada suatu kalimat atau teks.
Mungkin sekian dari saya tentang Kumpulan Contoh Program C++, terimakasih telah mengunjungi blog saya, dan semoga bermanfaat.
Silakan untuk berkomentar.
Bukan hanya contoh programnya saja, disini saya akan berusaha menjelaskan sedetail mungkin agar teman-teman tidak kebingungan.
Semoga ini membantu pembelajaran kita dalam memahami bahasa pemrograman C++.
Bagi teman-teman yang kesulitan dalam mengerjakan tugas program C++, teman-teman dapat menuliskan soalnya di kolom komentar, inshaallah akan saya tanggapi semampu saya.
Kumpulan Contoh Program C++
Kumpulan contoh program C++ |
Pada contoh program ini saya menggunakan software code blocks untuk menuliskannya.Berikut adalah kumpulan contoh program C++
Contoh Program Operator C++
1. Operator Aritmatika C++
Contoh program dasar dengan menggunakan operator aritmatika di C++
2. Operator Perbandingan C++
Contoh program dasar dengan menggunakan operator perbandingan di C++
Contoh Program C++ Input Output
Menggunakan cin dan cout
1. Program Konversi suhu C++
Mengkonversi suhu dari Celcius ke Fahrenheit, Kelvin, dan Reamur
2. Menghitung Pythagoras C++
Menghitung panjang sisi pada segitiga dengan menggunakan rumus Pytagoras di C++
3. Bilangan Berpangat C++
Menghitung bilangan berpangkat dengan menggunakan C++
4. Menghitung Bangun Datar dengan C++
Menghitung nilai luas dan keliling dari beberapa bangun datar, diantaranya luas dan keliling persegi, luas dan keliling persegi panjang, luas dan keliling segitiga, luas dan keliling lingkaran.
Contoh Program C++ Percabangan
Menggunakan if, if else, switch case.
1. Teknik Percabangan dengan C++
Belajar teknik percabangan yang ada di dalam bahasa pemrograman C++
2. Menentukan tahun kabisat
Menentukan tahun kabisat dengan menggunakan C++
3. Menentukan dan menghitung diskon
Menentukan apakah seseorang mendapatkan diskon atau tidak, dan menghitung jumlah pembayaran akhirnya dengan C++
4. Menentukan ganjil dan genap
Menentukan suatu bilangan ganjil atau genap.
5. Program Sederhana Menentukan kelulusan
Menentukan kelulusan siswa dari nilai yang dimasukkan.
Contoh Program C++ Perulangan/Looping
Menggunakan for, while, do while.
1. Teknik Perulangan pada C++
Belajar teknik perulangan yang ada di C++
2. Program menampilkan tulisan segitiga
Menampilkan tulisan yang karakternya terus berkurang dalam setiap perulangan, sehingga membentuk segitiga.
3. Program menampilkan segitiga bintang
Menampilkan bintang yang berbentuk segitiga.
4. Program menampilkan segitiga bintang terbalik
Menampilkan bintang yang berbentuk segitiga terbalik.
5. Menghitung Faktorial dengan C++
Menghitung faktorial dengan menggunakan teknik perulangan dengan C++.
Contoh Program C++ Array
Mengisi nilai mahasiswa yang berjumlah banyak, nilai tersebut dimasukkan kedalam array dengan dibantu teknik perulangan.
2. Menjumlahkan semua nilai array
Menjumlahkan seluruh nilai array dengan dibantu oleh teknik perulangan.
3. Membuat Matriks dengan C++
Membuat matriks dengan menggunakan array dan dibantu oleh teknik perulangan.
4. Menentukan kelulusan siswa yang banyak dengan c++
Menentukan kelulusan siswa yang jumlahnya banyak, dimana data tersebut disimpan di dalam array.
Void dan Non Void
Contoh program konversi suhu menggunakan fungsi non void.
2. Contoh program fungsi void dan non void: Menghitung Luas dan Keliling Persegi Panjang
Contoh program menghitung luas dan keliling dengan fungsi void dan non void.
3. Contoh program menghitung luas dan keliling bangun datar
Menghitung luas dan keliling bangun persegi, persegi panjang, segitiga, dan lingkaran dalam satu program
Program Lainnya
1. Program C++ Menghitung Frekuensi Kemunculan Huruf
Program menghitung jumlah kemunculan huruf pada suatu kalimat atau teks.
Silakan untuk berkomentar.
Maaf mau tanya, untuk mencari wajtu dri kecepatan yang berubah tiap detik itu gimana ya
BalasHapusKlo cara untuk code program
BalasHapusUntuk mencari:
Luas persegi panjang
Luas jajar genjang
Luas lingkaran
Tiga tiganya d gabung program nya gmna ya bang ..?
bisa dengan menggunakan fungsi atau percabangan,untuk lebih jelasnya mungkin dalam waktu dekat akan saya buat postingannya..
Hapusmonggo gan bisa dilihat di [code]http://www.kangghani.com/2016/11/program-menghitung-bangun-datar-dengan-c.html[/code]
HapusMantabs gan infonya
BalasHapussiapp gan..
HapusThakyu gan
BalasHapusThakyu gan
BalasHapusMannttaapp!!!! Best artikel! Terimakasih banyak 🙏
BalasHapus